Analisis Kelangkaan Barang dan Jasa Menurut Sistem Ekonomi Islam (Studi Kritis Terhadap Teori Kelangkaan Barang dan Jasa dalam Ilmu Ekonomi Konvensional)

Asriadi, Asriadi (2015) Analisis Kelangkaan Barang dan Jasa Menurut Sistem Ekonomi Islam (Studi Kritis Terhadap Teori Kelangkaan Barang dan Jasa dalam Ilmu Ekonomi Konvensional). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Asriadi.PDF

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Setelah mengadakan pengkajian dari berbagia sember maka didapatkan perbedaan yang sangat mendasar tentang konsep Islam terhadap barang dan jasa, tidak semua barang atau benda yang memiliki wujud dapat dikatakan barang dalam Islam dan tidak semua bentuk pelayanan merupakan jasa. Barang yang tidak memiliki kebaikan dan tidak dapat membantu meningkatkan kualitas kehidupan manusia tidak termasuk kategori barang, serta pelayanan yang tidak sesuai dengan aturan Islam meskipun mengandung unsur kebaikan tetap tidak termasuk kategori jasa dalam Islam. Selain itu Islam memiliki pandangan bahwa konsep kelangkaan dalam ilmu ekonomi konvensional tidak ada, kerena semua yang tercipta di dunia ini adalah diperuntukkan untuk manusia. Kerena tidak adanya konsep kelangkaan dalam Islam, maka pokok permasalahan ekonomi tidak terletak pada cara mengatasi kelangkaan, melainkan cara distribusi harta atau kekayaan di tengah masyarakat. Distribusi inilah yang sebenarnya menjadi permasalah utama dalam ekonomi, bukan pada masalah produksi untuk mangatasi kelangkaan. Inilah yang seharusnya membuat manusia untuk berfikir mencari solusi dari permasalahan tersebut, yaitu bagaiman cara pendistribusian kekayaan yang adil.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Anis Mawarni Amir
Date Deposited: 30 May 2017 05:02
Last Modified: 30 May 2017 05:02
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1039

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year