AR, A. Dahniar. A (2014) Pengaruh Kompetensi Guru terhadap Akhlakul Karimah Anak Didik RA. Al-Amin Bontolehe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba. Undergraduate (S1) thesis, UIN Alauddin Makassar.
|
Teks
PDF A.DAHNIAR.pdf Download (553kB) | Preview |
Abstrak
Skripsi ini membahas tentang “ Pengaruh Kopetensi Guru Terhadap Akhlakul Karimah Anak Didik RA. Al-Amin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba” Di dalamnya mencakup permasalahan yaitu: bagaimana kopetensi guru, bagaimana akhlakul karimah anak didik, adakah hubungan antara kompetensi guru dan akhlakul karimah anak didik RA. Al-Amin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba Populasi dalam penelitian ini adalah semua guru dan anak didik RA. Al-Amin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba, dengan sampel dalam penelitian ini adalah keseluruhan populasi yang berjumlah 28 peserta didik, teknik pengambilan sampel yang digunakan sampel jenuh yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu atau kehendak peneliti. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan wawancara, obserpasi, angket dan dokumentasi. Sedangkan untuk menganalisis data digunakan teknik presentase. Dari hasil analisis data menunjukkan bahwa kompetensi Kompetensi guru RA AlAmin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba dikategorikan tinggi. Hal ini sebagian besar disebabkan karena pendidikan yang dimiliki tergolong tinggi, akhlakul karima anak didik RA Al-Amin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba cukup baik jika dilihat dari nilai rata-rata yang diperoleh mengenai akhlakul karimah dan Terdapat hubungan positif yang signifikan antara kompetensi guru dan peningkatan akhlakul karimah anak didik RA Al-Amin Bontolohe Kec. Rilau Ale Kab. Bulukumba, karena mempunyai titik temu yakni semakin tinggi kompetensi guru, semakin tinggi pula peningkatan akhlakul karimah anak didik.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 200 Agama > 2X7 Filsafat dan Pengembangannya > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Irma Yuliani |
Date Deposited: | 07 Dec 2018 07:22 |
Last Modified: | 04 Aug 2022 04:04 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/10579 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year