Habibul Hak, Muhammad (2018) Peranan Kantor Urusan Agama Dalam Mengantisipasi Perkawinan Di Bawah Umur (Studi Kecematan Bolo Kabupaten Bima). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negri Alauddin Makassar.
|
Teks
Peranan Kantor Urusan Agama Dalam MengantisipasiPerkawinan Di Bawah Umur.pdf Download (723kB) | Preview |
Abstrak
Skripsiini yang berjudul peranan Kantor Urusan Agama (KUA) dalam mengantisipasi perkawinan di bawah umur di Kecamatan Bolo. Ada dua permasalah pokok disini yaitu: 1.Bagaimana dampak pernikahan dibawah umur di Kecamatan Bolo Kabupaten Bima. 2. Bagaimana peranan Kantor Urusan Agama (KUA) KecamatanBolodalam menanggulangi pernikahan dibawaumur di Kecamatan Bolo KabupatenBima. Penyelesaian masalah tersebut, menggunakan metode penelitian kualitatif yang berusaha mendapatkan informasi tentang objek yang diteliti sesuai realitas yang ada dalam masyarakat. Dalam penulisan skripsi ini, penulis langsung meneliti di Kantor Urusan Agama (KUA) Kca.Bolo Kab.Bima untuk mencari data yang diperlukan terkait dengan pembahasan skripsi ini dan menggunakan metode wawancara, yakni pengumpulan data dengan cara melakukan wawancara langsung terhadap kepala Kantor Urusan Agama (KUA) dan pegawainya. Dari hasil penelitian di dapat kan bahwa latar belakang terjadinya perkawinan dibawah umur di Kca.Bolo Kab.Bima di sebab kan oleh beberapa faktor yakni: Faktor kekeluargaan, yakni adanya rasa kekeluargaan yang tidak ingin di putuskan yang mengakibat kan anak-anak mereka masih di bawah umur sudah di kawin kan tampa mempertimbangkan kesiapan bagi anak-anak. Faktor ekonomi, yakni adanya di kalangan mereka di desak oleh kebutuhan ekonomi, Usaha dan upaya yang dilakukan oleh Kantaor Urusan Agama (KUA) dalam dampak perkawinan dibawah umur di Kca.Bolo Kab.Bima adalah, bimbingan dan penyuluhan dalam bentuk nasehat perkawinan, pengajian dan khutbah jum’at, penerapan undang-undang perkawinan, yaitu menegas kan kepada anggota masyarakat agar mematuhi ketentuan yang di langsungkan perkawinan menurut Undang-undang perkawinan, yakni 19 tahun bagi laki-laki dan 16 tahun bagi perempua
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Urusan Agama Dalam Mengantisipaasi Perkawinan Di Bawah Uumur |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 303 Proses Sosial 300 Ilmu Sosial > 379 Peraturan-peraturan Pendidikan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Perbandingan Mazhab dan Hukum |
Depositing User: | M. Rijal |
Date Deposited: | 07 Dec 2018 07:17 |
Last Modified: | 07 Dec 2018 07:17 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/10718 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year