Manajemen Pengelolaan Zakat pada Desa Watu Toa Kecamatan Marioriwawo Kabupaten Soppeng

Nurhikmawati, Andi (2016) Manajemen Pengelolaan Zakat pada Desa Watu Toa Kecamatan Marioriwawo Kabupaten Soppeng. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Andi Nurhikmawati.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menujukkan bahwa potret pengelolaan zakat di Desa Watu Toa Kecamatan Marioriwawo berdasarkan ketentuan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2011 tentang pengelolaan zakat, serta hasil keputusan Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Soppeng bersama Kepala KUA Kecamatan dan Badan Amil Zakat Camat (BAZCAM), yaitu pengumpulan dan pendistribusian zakat dilakukan oleh unit pengumpul zakat (UPZ). Dan zakat didistribusikan kepada fakir miskin, unit pengumpul zakat/ Imam sebagai amil dan ke BAZCAM untuk mendistribusikan pada Fakir Miskin yang lain. Dan menggunakan sistem manajemen, yaitu pengumpulan dan pendistribusian. Peluang zakat sebagai sarana menciptakan kerukunan hidup antar golongan kaya dengan kaum fakir umat Islam dan tantangannya, yaitu akan kesuliatan dalam pendistribusian zakat yang disebabkan ketidak seragaman jenis zakat yang dikumpul oleh masyarakat atau muzakki.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.1 Ibadah > 2X4.14 Zakat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Anis Mawarni Amir
Date Deposited: 31 May 2017 03:48
Last Modified: 31 May 2017 03:48
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1104

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year