Pengaruh Strategi Pemasaran Terhadap Peningkatan Produk Tabungan Haji Pada Bank Sulselbar Syariah Cabang Makassar

B, Ismiyati Mutmainnah (2013) Pengaruh Strategi Pemasaran Terhadap Peningkatan Produk Tabungan Haji Pada Bank Sulselbar Syariah Cabang Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Strategi Pemasaran Terhadap Peningkatan Produk Tabungan Haji Pada Bank Sulselbar Syariah Cabang Makassar.pdf

Download (585kB) | Preview

Abstrak

Hasil peneltian ini menunjukkan bahwa dari pengujian hipotesis dapat disimpulkan hasil uji r hitung lebih besar dari r tabel. artinya ada pengaruh strategi pemasaran terhadap peningkatan produk tabungan haji. Adapun faktor pendukung dari Bank Sulselbar Syariah ini adalah prosedur yang mudah dan lokasi perusahaan yang sangat strategis, berada di tengah-tengah pusat bisnis sehingga mudah untuk dijangkau. Adapun faktor penghambat ialah banyaknya lembaga keuangan lainnya sehingga persaingan mencari nasabah sangat ketat.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan > 332.1 Bank, Perbankan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Putri Nurjannah
Date Deposited: 07 Dec 2018 07:25
Last Modified: 07 Dec 2018 07:25
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/11060

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year