Rahman, M. Arif (2016) Survei Geologi dan Geofisika dalam Pencarian Mineral Sulfida di Kecamatan Patuk Kabupaten Gunung Kidul D.I Yogyakarta. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
SURVEI GEOLOGI DAN GEOFISIKA DALAM PENCARIAN MINERAL SULFIDA DI DAERAH PATUK KABUPATEN GUNUNG KID.pdf Download (10MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukkan bahwa kondisi geologi daerah ini terdiri dari Formasi Sambipitu dengan jenis batuan batupasir, batulempung, breksi polimik dan Formasi Nglanggran yang terdiri dari breksi gunungapi, lava andesit-basalt. Zona alterasi ditemukan pada rekahan batuan andesit-basalt. Potensi sebaran mineral logam (sulfida) terbentuk pada batuan andesit-basalt sebesar < 18.624 m3 dengan nilai resistivitas sekitar 1,20 – 45 Ω.m (konduktor pertengahan), tersebar ke arah selatan pada titik koordinat S 07˚ 52' 36,8266" E 110˚ 29' 57,4200" dan tenggara pada titik koordinat S 07˚ 52' 35,6981" E 110˚ 29' 59,9299".
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 530 Fisika 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 551 Geologi, Meteorologi, Hidrologi Umum |
Depositing User: | Firdayanti Firdayanti |
Date Deposited: | 07 Dec 2018 07:24 |
Last Modified: | 05 May 2020 02:05 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/11073 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year