Analisis Sistem terhadap Regulasi Penyelenggaraan Ibadah Umrah di Indonesia

Abdillah, Abdillah (2017) Analisis Sistem terhadap Regulasi Penyelenggaraan Ibadah Umrah di Indonesia. Doktoral (S3) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Abdillah.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan, pertama, praktek penyelenggaraan umrah dalam regulasi yang termaktub dalam Peraturan Menteri Agama no. 18 Tahun 2015 terdiri dari empat unsur utama, yaitu: jemaah umrah, penyelenggara, pengawas, dan organisasi terkait dengan meliputi tiga fase, yaitu: pra-umrah, pelaksanaan umrah, dan pasca umrah. Kedua, Teori sistem dalam regulasi umrah untuk di Indonesia untuk mempermudah eksposisi, konsep toritik sistem dalam umrah dengan mengacu pada PMA no 18 Tahun 2015. Konsep tersebut menjadi acuan unrus umrah atas satu sistem, kebulatan, orientasi tujuan, transformasi, terkekaitan, dan multidimensi. Ketiga regulasi umrah dengan menggunakan pendekatan sistem menjelaskan tentang batasan, keterkaitan, tujuan, cakupan, proses transformasi, dan multidimensi dalam perumrahan dengan tawaran perbaikan penyelenggaraan dari segi peningkatan profesionalitas pada setiap unsur umrah, perbaikan dalam sistem harga dan manajemen keuangan umrah, segera membentuk tim khusus dalam penanganan umrah, serta pembaharuan dari sisi regulasi guna menciptakan manajemen umrah yang ideal, nyaman, dan aman.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Doktoral (S3))
Kata Kunci: Sistem; Ibadah Umrah
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.1 Ibadah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Disertasi > Syariah/Hukum Islam
Depositing User: Users 7 not found.
Date Deposited: 31 Jul 2018 01:23
Last Modified: 31 Jul 2018 01:23
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/11701

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year