Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Problem Solving pada Siswa MIN Maros Baru Kab. Maros

Rais, Muhammad (2015) Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Metode Problem Solving pada Siswa MIN Maros Baru Kab. Maros. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muhammad Rais.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan statistik menunjukkan bahwa pada hasil belajar Matematika siswa Kelas IV MIN Maros Baru Kab. Maros setelah menerapkan Metode Problem Solving lebih besar dibandingkan dengan sebelum diajar dengan Metode Problem Solving. Didapatkan uji hipotesis t0 = 9,012 dan t0 > ta = 9,012 > 2,07 sehingga dalam hal ini H0 ditolak. Jadi penerapan Metode tersebut mampu meningkatkan hasil belajar matematika pada siswa MIN Maros Baru Kab. Maros.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 370.7 Metode Riset Penelitian Pendidikan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Qadriaty Qadriaty
Date Deposited: 31 May 2017 03:14
Last Modified: 31 May 2017 03:14
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1194

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year