Pengaruh pemberian tiga jenis pupuk kandang terhadap pertumbuhan kangkung cabut (Ipomoea reptans POIR)

Basri, Hasan (2018) Pengaruh pemberian tiga jenis pupuk kandang terhadap pertumbuhan kangkung cabut (Ipomoea reptans POIR). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Hasan Basri.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil sidik ragam menunjukkan bahwa pemberian pupuk kandang berpengaruh nyata dengan (P<0,05) terhadap tinggi tanaman kangkung, jumlah daun kangkung, panjang daun kangkung dan berat basah tanaman kangkung. Akan tetapi berdasarkan hasil uji lanjut dari uji tukey HSD yang terdapat keragaman perdaan nyata hanya pada pengukuran tinggi tanaman dan berat basah tanaman. Dari hasil tersebut terlihat jelas bahwa penggunaan pupuk dari feses ayam lebih bagus jika dibandingkan dengan feses sapi dan feses puyuh.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 500 Ilmu-Ilmu Alam dan Matematika > 571 Fisiologi > 571.8 Reproduksi Hewan dan Reproduksi Tumbuhan, Pertumbuhan Hewan dan Pertumbuhan Tumbuhan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Ilmu Peternakan
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 19 Sep 2018 02:23
Last Modified: 19 Sep 2018 02:23
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12099

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year