Implementasi Manajemen Mutu Terpadu terhadap Kinerja Guru di Madrasah Aliyah Negeri Majene

Hidayat, Muh. (2018) Implementasi Manajemen Mutu Terpadu terhadap Kinerja Guru di Madrasah Aliyah Negeri Majene. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengaruh Implementasi Manajemen Mutu Terpadu terhadap Kinerja Guru di Madrasah Aliyah Negeri Majene.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian dapat disimpulkan: 1) implementasi manajemen mutu terpadu yang dilihat dari hasil penilaian 30 responden tentang jaminan mutu layanan berada dalam kategori sedang, yakni sebesar 53%; 2) kinerja guru yang dilihat dari hasil penilaian 30 responden di bidang pendidikan dan pengajaran pembelajaran juga berada pada kategori sedang, yakni sebesar 66,67%; 3) terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel implementasi manajemen mutu terpadu terhadap kinerja guru yang dilihat dari hasil penilaian 30 responden tentang mutu layanan di bidang pendidikan dan pengajaran, dan selanjutnya juga dilihat dari hasil analisis statistik inferensial menunjukan nilai dengan taraf signifikan 5%. Jadi kontribusi manajemen mutu terpadu terhadap kinerja guru di Madrasah Aliyah Negeri Majene memiliki pengaruh yang siginifikan melalui perhitungan t hitung > t tabel yaitu 2,352 > 2,05 sehingga variabel X terhadap Y memiliki pengaruh yang positif dan signifikan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.1 Guru, Tenaga Pendidik, Tenaga Pengajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 27 Sep 2018 03:30
Last Modified: 27 Sep 2018 03:35
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12202

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year