Forkon, Saefudin (2016) Konsep Modernisasi Pendidikan Pesantren PerspektifNurcholish Madjid. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
full.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Pendidikan merupakan segala sesuatu yang universal dan berlangsungterus menerus yang tak pernah putus dari generasi ke generasi di manapun didunia ini. Upaya memanusiakan manusia melalui pendidikan itu diselenggarakansesuai dengan pandangan hidup dan dalam latar belakang sosial kebudayaanmasyarakat tertentu.danSejak manusia menghendaki kemajuan dalam kehidupan,maka sejak itu timbul gagasan untuk melakukan pengalihan, pelestarian, danpengembangan kebudayaan melalui pendidikan. Pesantren selaku lembagayangmemiliki peran penting dalam memajukan bangsa ini lewat pendidikan.Yangseiring berjalannya waktu, terus-menerus berperan untuk menghadapi setiaptuntutanperkembangan baru sangat memerlukan pembaruan sistem pendidikanuntuk mengimbangi tuntutan-tuntutan tersebut Sosok NurcholishMadjid, seorang tokoh diantarapembaharu-pembaharuIndonesia yang tak henti-hentinya mencoba membuka wacana-wacana baru dalammembantu bangsa serta banyak memberi kontribusi terhadap berbagaiperkembangan zaman, sosial, dan budaya, dan tak luput membantu dalammemposisikan pendidikan berbasis pesantren dalam porsi yang universal diIndonesia. Tokoh inilah yang pada perkembangan selanjutnyadiharapkanmampumerekontruksi pendidikan pesantren yang sesuai dengan realitas dan kebutuhanzamanmodern. Dalam penelitian ini berisi beberapa indikator dengan rumusan masalahbagaimanamodernisasi pendidikan pesantrenperspektif Nurcholish Madjidyangmana penelitian ini berupa penelitian kajian pustaka dengan menggunakanberbagai metode dan pendekatan dan dari berbagai sumber data, serta untukmendapatkan data yang valid tentunya dengan beberapa acuan-acuan penelititerdahulu guna membimbing peneliti agar tidak melenceng serta untukmelanjutkan penelitian yang telah ada terdahulu. Walhasil penelitian ini menunjukan bahwa konsep dan kontribusipemikiran Nurcholish Madjid mencakup tentang pendidikan pesantren danbagaimana relevansinya di zaman modern sekarang ini, dengan tetapmelestarikandanmempertahankan budaya dan tradisional pesantren sebagai ciri khas IslamkeIndonesiaan, serta memadukannya dengan berbagai hal baru yang lebih baik.Seperti harapan para ulama’ terdahulu “al-muhafadlotu ala qodimi al-sholih waal-akhdlu bi al-jadidi al-ashlah”.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 200 Agama > 2X7 Filsafat dan Pengembangannya > 2X7.3 Pendidikan Agama Islam, Pendidikan Islam, Sekolah Islam |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Furkon Saefudin |
Date Deposited: | 17 May 2017 06:09 |
Last Modified: | 17 May 2017 06:09 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1226 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year