Pratiwi, Resky (2018) Pengaruh Pembelajaran Aqidah Akhlak terhadap Perilaku Peserta Didik Kelas V di MIN 2 Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Pengaruh pembelajaran aqidah akhlak terhadap perilaku peserta didik.pdf Download (9MB) | Preview |
Abstrak
Berdasarkan hasil penelitian mengenai Pengaruh Pembelajaran Aqidah Akhlak terhadap Perilaku Peserta didik kelas V di MIN 2 Makassar, maka dapat disimpulkan sebagai berikut: bahwa terdapat pengaruh yang signifikan antara pembelajaran Aqidah akhlak terhadap perilaku peserta didik kelas V di MIN 2 Makassar. Hal ini tercermin dalam output SPSS Berdasarkan tabel Anova dapat kita ketahui bawa sig. deviation from linierity sebesar 0,235 dalam hal ini nilai 0,235 > 0,05 yang merupakan standar signifikansi maka dapat kita simpulkan bahwa diterima yang artinya terdapat hubungan linier atara variabel pembelajaran aqidah dengan perilaku peserta didik. Adapun itu untuk mengetahui pengaruh dari variabel x dan y peneliti menggunakan Uji hipotesis atau Uji F dengan menggunakan output SPSS Dari tabel ANOVA, dapat diketahui bahwa terdapat pengaruh signifikan antara pembelajaran akidah akhlak terhadap perilaku peserta didik, karena nilai p-value lebih kecil daripada taraf signifikansi 5% (0,027 > 0,05). Dengan demikian, H0 diterima ditolak dan H1.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Pembelajaran aqidah akhlak; perilaku peserta didik |
Subjek: | 200 Agama > 297 Islam > 297.7 Perkembangan Islam > 297.77 Pendidikan Agama Islam |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | UPT Perpustakaan UIN Alauddin |
Date Deposited: | 08 Oct 2018 06:12 |
Last Modified: | 08 Oct 2018 06:12 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12348 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year