Alam, Syamsu (2017) Pengaruh Pengelolaan Kelas Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik MIS Yapit Bongtosunggu Kecamatan Tompobulu Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Pengaruh Pengelolaan Kelas terhadap Hasil Belajar Peserta Didik MIS Yapit Bontosunggu Kec. Tompobulu Kab. Gowa.pdf Download (7MB) | Preview |
Abstrak
Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis deskriktif dan analisis inferiensial. Hasil analisis deskrktif pengelolaan kelas menunjukkan pengelolaan kelas berada pada ketegori sedang dengan porsentase 70% dan hasil analisis deskriktif hasil belajar pesrta didik menunjukkan berada pada kategori sedang dengan posentase 65%. Hasil analisis inferensial menunjukkan t_hitung=5.660 dengan taraf signifikan 5% uji dua pihak, db = n-2 =15 diporoleh t_(0,025) (29)=2,131, jadi t_hitung=5.660 >t_(0,025) (15)=2,131. Hasil tersebut menggambarkan bahwa terdapat pengaruh yang positif sebesar 5.660 antara pengelolaan kelas dengan hasil bellajar peserta didik.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | Irawati Irawati |
Date Deposited: | 02 Nov 2018 06:15 |
Last Modified: | 02 Nov 2018 06:15 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12599 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year