Rahmadani, Nurul Indah (2018) Hubungan Antara Perilaku Menonton Berita-Berita Kriminal di Televisi dengan Sikap Kecemasan Siswa SMA Negeri 9 Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
NURUL INDAH RAHMADANI-HUBUNGAN ANTARA MENONTON BERITA-BERITA KRIMINAL.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukkan 1) Perilaku menonton responden siswa SMA Negeri 9 Makassar menunjukkan bahwa pelajar perempuan lebih dominan menonton siaran berita-berita kriminal (60%) dibanding pelajar laki-laki (39%) dan kelas X menjadi dominan (55%). Intesitas siswa menonton siaran berita kriminal lebih sering (46%) dengan jumlah frekuensi sekitar 1-3 kali seminggu (48%). Durasi menonton kurang dari 15 menit (57%) dengan motif untuk menambah informasi, pengetahuan dan hiburan (69%). Adapun jenis berita kriminal yang membuat penontonnya cemas ialah pelecehan seksual (55%). 2) Berdasarkan uji Indeks Korelasi Product Moment terdapat hubungan yang cukup atau sedang antar variabel X “perilaku menonton berita kriminal” dan variabel Y “sikap kecemasan” dengan jumlah t hitung (0,4542056) > t tabel (0,40-0,599).
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Berita; Kriminal; Televisi; Kecemasan; Siswa; SMA Negeri 9 Makassar |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 384 Penyiaran Radio > 384.55 Siaran Televisi |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Jurnalistik |
Depositing User: | A. Khaidir Akbar |
Date Deposited: | 26 Nov 2018 05:15 |
Last Modified: | 26 Nov 2018 05:15 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/12670 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year