Musyafir, Musyafir (2018) Marjin dan Efesiensi Pemasaran Ayam Broiler di PT. Nusantara Inti Satwa di Kabupaten Bima. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
MUSYAFIR..,.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukan bahwa Marjin pemasaran yang ada di Kabupaten Bima khususnya di Kabupaten Bima di setiap lembaga pemasaran adalah pedagang pengumpul Rp 1.000/ekor, pedagang pengecer Rp 2.500/ekor, dan pedagang pemotong Rp 3.000/ekor. Efesiensi pemasaran di kabupaten Bima khususnya di kecamatan Punda adalah saluran pemasaran I yaitu 2 saluran pemasaran II yaitu 0,8, dan saluran pemasaran III yaitu 0,33. Ini menunjukkan bahwa suatu usaha pemasaran ayam broiler di kecamatan Punda Kabupaten Bima telah melakukan gerakan efisiensi
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 636 Peternakan > 636.5 Peternakan Unggas |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Sains dan Teknologi > Ilmu Peternakan |
Depositing User: | Irmawati Irmawati |
Date Deposited: | 15 Jan 2019 05:24 |
Last Modified: | 15 Jan 2019 05:24 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13039 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year