Peranan Public Relations PT. Industri Kapal Indonesia (Persero), Makassr dalam Mengembangkan Produk Sebagai Brand Nasional Milik negara

H, Yusran (2016) Peranan Public Relations PT. Industri Kapal Indonesia (Persero), Makassr dalam Mengembangkan Produk Sebagai Brand Nasional Milik negara. Undergraduate (S1) thesis, UIN Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Yusran. H.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian dapat disimpulkan sebagai berikut : Peranan public relations efektif karena mendapatkan dukungan manajemen perusahaan dan penempatan pada posisi yang strategis dalam perusahaan. Sebagaimana pelaksanaan public relations tergantung pada kebijakan dalam perusahaan, apakah memberikan dukungan atau tidak, karena dukungan manajemen merupakan potensi besar untuk berperan secara aktif menjalankan fungsi – fungsinya, membantu perusahaan dalam mencapai tujuannya sebagai industri galangan kapal terbesar di kawasan timur Indonesia. Sehingga implikasi yang diharapkan yaitu terhadap brand yang dimiliki pun semakin dikenal sebagai produk nasional yang memiliki kualitas yang tidak kalah dengan produk sejenis lainnya. Faktor pendukung yaitu, dukungan dari manajemen, posisi yang strategis, dan pemenuhan prasarana. Faktor penghambat yaitu, dominasi pelaksana tugas public relations di PT. Industri Kapal Indonesia (Persero), Makassar belum memiliki latar belakang pendidikan kehumasan/public relations.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Public Relation, Hubungan Masyarakat
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 380 Commerce, Komunikasi & Transportasi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Rasnawati Rasnawati
Date Deposited: 31 May 2017 04:13
Last Modified: 18 Oct 2017 02:57
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1339

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year