Akram, Abdi (2018) Al-‘Iqab perspektif Al-Qur’an (Suatu Kajian Tahlili Terhadap QS. Al-Nahl/126-128). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
AL-IQAB- ABDI AKRAM.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstrak
Dengan demikian, hasil dari penelitian ini adalah al-‘Iqab dalam ayat ini dapat diartikan dengan hukuman atau balasan. Adapun wujud dari al-‘Iqab itu ada dua, yaitu membalas secara langsung kejahatan orang lain dengan balasan yang sama persis, dan membalas secara tidak langsung yaitu dengan kesabaran. Sedangkan urgensi dari al-‘Iqab yaitu mendekatkan diri kepada Allah swt., melatih kesabaran, meningkatkan ketakwaan, dan senantiasa berbuat baik terhadap sesama manusia serta menunjukkan keutamaan hukum Islam. Adapun sikap prefentif dari seorang mu’qib yaitu bersabar, tidak bersedih hati, dan tidak bersempit dada atas perlakuan orang lain.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Al-‘Iqab; Al-Qur’an; Kajian Tahlili; QS. Al-Nahl/126-128 |
Subjek: | 200 Agama > 2X1 Al-qur'an dan Ilmu yang Berkaitan > 2X1.3 Tafsir Al-Qur'an > 2X1.32 Tafsir Tahlili |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ushuluddin, Filsafat dan Politik > Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir |
Depositing User: | Users 7 not found. |
Date Deposited: | 02 Apr 2019 06:12 |
Last Modified: | 02 Apr 2019 06:12 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13637 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year