Jalal, Nasrul (2010) Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Ulkus Plantaris pada Penderita Kusta di Rumah Sakit Dr. Tadjuddin Chalid Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
NASRUL JALAL 70300106074.pdf Download (408kB) | Preview |
Abstrak
Penyakit kusta menyebabkan deformitas dan kecacatan, dimana hal ini timbul akibat beberapa faktor resiko antara lain tipe penyakit kusta, lamanya penyakit aktif dan jumlah batang saraf yang terkena. Hal ini menyebabkan cedera yang dialami oleh penderita sering berkembang menjadi luka yang progresif dan terus meluas dan menimbulkan ulkus. Berdasarkan permasalahan diatas, maka peneliti merasa tertarik untuk melakukan penelitian dengan judul “faktor-faktor yang mempengaruhi penyembuhan ulkus plantaris pada penderita kusta di RS Dr. Tajuddin Chalid Makassar. Dari hasil penelitian tersebut diperoleh bahwa usia tidak berpengaruh terhadap penyembuhan Ulkus Plantaris pada penderita Kusta di RS Dr. Tadjuddin Chalid Makassar sedangkan nutrisi berpengaruh terhadap penyembuhan Ulkus Plantaris pada penderita Kusta di RS Dr.Tadjuddin Chalid Makassar begitupun higiene berpengaruh terhadap penyembuhan Ulkus Plantaris pada penderita Kusta di RS Dr.Tadjuddin Chalid Makassar
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Ulkus Plantaris; Penyakit Kusta |
Subjek: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 616 Penyakit > 616.9 Infeksi dan Penyakit-penyakit Lainnya > 616.99 Penyakit Tumor |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Keperawatan |
Depositing User: | Hijrana Bahar |
Date Deposited: | 11 Apr 2019 00:44 |
Last Modified: | 11 Apr 2019 00:44 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13740 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year