Ayu Pratiwi, Dwi (2016) Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Proyek Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif pada Materio Bioteknologi Siswa Kelas IX MTS Madani Alauddin Pao-Pao. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Dwi Ayu Pratiwi.pdf Restricted to Penulis dengan Akun Terdaftar Saja Download (4MB) |
Abstrak
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IX MTs. Madani Pao-Pao yang terdiri dari 2 kelas dengan jumlah siswa keseluruhan 42 siswa. Teknik pengambilan sampel yakni teknik random sampling (pengambilan sampel dari populasi dilakukan secara acak) yakni kelas IX A sebagai kelas kontrol yang terdiri dari 21 peserta didik dan kelas IX B sebagai kelas eksperimen yang terdiri dari 21 peserta didik. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah penilaian rubrik dan observasi. Teknik pengolahan dan analisis data menggunakan analisis statistik dan analisis inferensial.
| Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
|---|---|
| Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan |
| Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi |
| Depositing User: | Fatimah Fatimah |
| Date Deposited: | 31 May 2017 04:05 |
| Last Modified: | 31 May 2017 04:05 |
| URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1383 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year
