Muttaqiah, Arriyasatul (2018) Tinjauan Persepsi Mahasiswa terhadap Online Shop Berdasarkan Prinsip Ekonomi Islam dan Relevansinya terhadap Undang-Undang Perlindungan Konsumen. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
TINJAUAN PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP ONLINE.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstrak
Menurut literature bacaan jual beli online shop dalam hukum Islam dan UU Tentang Perlindungan Konsumen sangat terkait, karena dalam UUPK, pelaku usaha dituntut untuk tidak mengabaikan hak-hak konsumen, sehingga tercipta keseimbangan diantara keduanya. Hendaknya pelaku usaha menerapkan unsur-unsur syariah dalam transaksinya untuk konsumen, agar konsumen terhindar dari kerugian. Kaitan jual beli online shop menurut hukum Islam terhadap UUPK, secara garis besar dapat disimpulkan berdasarkan asas dan tujuan yang terdapat pada UUPK dan hukum Islam, yaitu asas manfaat, keadilan, keamanan, keseimbangan, kepastian hukum dan dalam hukum Islam ditambahkan mengenai informasi terkait halal dan haram.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Jual Beli Online; Prinsip Ekonomi Islam; UU Perlindungan Konsumen |
Subjek: | 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah > 2X4.21 Jual Beli 200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 30 Apr 2019 07:14 |
Last Modified: | 30 Apr 2019 07:14 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/13940 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year