Tinjauan Yuridis Penetapan Hakim Pengadilan Negeri Pangkajene Mengenai Kesepakatan Diversi Perkara Anak Konflik Hukum (Pendekatan Kasus Penetapan Nomor: 2/Pid.Sus-Anak/2017/Pn.Pkj)

Lolo Bintang, Andi (2018) Tinjauan Yuridis Penetapan Hakim Pengadilan Negeri Pangkajene Mengenai Kesepakatan Diversi Perkara Anak Konflik Hukum (Pendekatan Kasus Penetapan Nomor: 2/Pid.Sus-Anak/2017/Pn.Pkj). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Andi Lolo Bintang 10400114059.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini, menunjukkan bahwa penetapan diversi terhadap perkara anak konflik hukum pada pengadilan negeri pangkajene (pendekatan kasus penetapan nomor : 2/Pid.Sus-Anak/2017/PN.Pkj) yaitu hakim wajib mengupayakan diversi paling lama 7 hari setelah ditetapkan oleh ketua pengadilan negeri sebagai hakim. Adapun penerapan sanksi yang diberikan kepada pihak yang tidak melaksanakan penetapan hukum tentang diversi terhadap perkara anak konflik hukum di Pengadilan Pangkajene yaitu tahap atau proses persidangan akan tetap berlanjut.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Tinjauan Yuridis; Hakim; Diversi Perkara Anak; Koflik Hukum
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 340 Hukum > 340.9 Konflik Hukum
300 Ilmu Sosial > 345 Hukum Pidana > 345.08 Pengadilan Anak dan Remaja
300 Ilmu Sosial > 347 Hukum acara perdata dan pengadilan > 347.014 Hakim
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Raudah Tuljannah
Date Deposited: 07 Aug 2019 06:49
Last Modified: 07 Aug 2019 06:52
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14550

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year