Etika Bisnis Jual Beli Online Perspektif Islam (Studi Pelaku Jual Beli Online pada Situs Tokopedia)

Estijayandono, Kristianto Dwi (2019) Etika Bisnis Jual Beli Online Perspektif Islam (Studi Pelaku Jual Beli Online pada Situs Tokopedia). Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img] Teks
Kristianto Dwi E_80500216017.pdf
Restricted to Editor dan Pengelola Repositori Saja

Download (1MB)

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan etika bisnis dalam Tokopedia.com sejalan dengan etika bisnis Islam. Dalam mekanisme transaksi yang berjalan juga selaras dengan prinsip-prinsip jual beli yang diajarkan dalam Islam. Prinsip-prinsip yang diterapkan ialah prinsip keadilan, prinsip kehendak bebas, prinsip tanggung jawab dan prinsip kebenaran. Dengan menerapkan prinsip-prinsip etika bisnis yang Islami penjual mendapatkan nilai yang positif dalam menjalankan kegiatan jual beli di Tokopedia.com.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2))
Kata Kunci: Etika Jual Beli Online; Islam
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 174 Etika Jabatan, Etika Profesi > 174.4 Etika Bisnis
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Ekonomi Syariah
Depositing User: salmia salmia
Date Deposited: 26 Aug 2019 01:36
Last Modified: 26 Aug 2019 01:36
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14802

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year