Tiakoly, Katarudin (2019) Penerapan Etika Bisnis Islam pada Usaha Pedagang Sembako di Pasar Tradisional Gamalama Kota Ternate. Magister (S2) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
Teks
KATARUDIN TIAKOLY 80500217001.pdf Restricted to Editor dan Pengelola Repositori Saja Download (1MB) |
Abstrak
Penelitian ini menunjukan bahwa mayoritas pedagang sembako yang ada di pasar Gamalama Kota Ternate telah menerapkan etika bisnis Islam sehingga membentuk etika bisnis Islam yang terkait dengan siddiq, amanah, tabliq, dan fatanah, sebagaimana yang dicontohkan oleh Rasulullah saw dalam berdagang. Hal ini dapat dilihat dari indikator pedagang sembako yang telah menerapkan konsep etika bisnis Islam presentasenya mencapai 27 orang atau 90%. Namun demikian, masih terdapat pedagang yang belum menerapkan konsep etika bisnis Islam secara baik dan benar terkait dengan teori dan praktek karena pemahaman konsep etika bisnis Islam yang masih rendah, dan terasa asing di telinga mereka untuk diterapkan mencapai 17%
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Magister (S2)) |
---|---|
Kata Kunci: | Etika Bisnis Islam |
Subjek: | 100 Filsafat dan Psikologi > 174 Etika Jabatan, Etika Profesi > 174.4 Etika Bisnis 200 Agama > 297 Islam > 297.5 Etika Islam, Praktik Keagamaan > 297.56 Etika Moral Islam dalam Hal Tertentu |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Program Pascasarjana > Tesis > Ekonomi Syariah |
Depositing User: | salmia salmia |
Date Deposited: | 26 Aug 2019 02:03 |
Last Modified: | 26 Aug 2019 02:03 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14806 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year