Perbandingan Penguasaan Konsep Fisika antara Penerapan Model Pembelajaran Auditory Intellectually Repetation (AIR) Berbasis Audio dan Berbasis Video pada Peserta didik Kelas X SMAS Semen Tonasa

Ismah, Ismah (2019) Perbandingan Penguasaan Konsep Fisika antara Penerapan Model Pembelajaran Auditory Intellectually Repetation (AIR) Berbasis Audio dan Berbasis Video pada Peserta didik Kelas X SMAS Semen Tonasa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
ISMAH_60600115047.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Penelitian dilakukan pada peserta didik dari dua kelas yang memiliki kemampuan setara dengan model pembelajaran yang berbeda. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah Counterbalanced Desain yang menyamakan kelompok eksperimen dan perbandingan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas X SMAS Semen Tonasa dimana ada 3 kelas X MIA dengan jumlah peserta didik sebanyak 103 orang. Teknik sampel yang digunakan adalah random sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes penguasaan konsep dan lembar observasi yang meliputi observasi guru dan observasi peserta didik. Teknik analisis data yang digunakn adalah teknik statistik deskriptif dan teknik statistik Inferensial.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Model Pembelajaran; Auditory Intellectually Repetation; Audio Visual
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Fisika
Depositing User: salmia salmia
Date Deposited: 29 Aug 2019 02:43
Last Modified: 29 Aug 2019 02:44
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/14935

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year