Budi, Arief Setia (2019) Analisis Sektor Basis di Kabupaten Maros Tahun 2013-2017. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
ANALISIS SEKTOR BASIS DI KABUPATEN MAROS TAHUN.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sektor yang menjadi sektor basis didalam perekonomian Kabupaten maros ialah dengan nilai rata-rata LQ > 1 yaitu Sektor Transportasi dan Pergudangan, Industri dan Pengelolaan dan Pertambangan dan Penggalian. Sektor Non basis dengan nilai rata-rata LQ < 1 yaitu Sektor pengadaan Listrik dan Gas, Pengadaan Air pengelolaan Sampah dan Daur Ulang, Pertanian, Kehutanan dan Perikanan Kontruksi, Jasa Keuangan dan Asuransi, Jasa Kesehatan dan Kegiatan sosial, Administrasi Pemerintah Pertahanan dan Jaminan Sosial Wajib, Real Estate, Jasa Pendidikan, Jasa Lainnya, penyedian Akomodasi dan Makan Minum, Perdagangan Besar dan eceran reparasi mobil dan Sepeda Motor, Informasi dan Komunikasi dan Jasa Perusahaan.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Sektor Basis; Sektor Non Basis; Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 338 Produksi > 338.959847 Perkembangan Ekonomi di Lokasi Tertentu |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 29 Jan 2020 03:51 |
Last Modified: | 29 Jan 2020 03:51 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/15584 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year