Larangan Allah dalam Berekonomi yang Batil

Rafi, Irsyad (2019) Larangan Allah dalam Berekonomi yang Batil. In: Forum Seminar Kelas pada Mata kuliah Hukum Ekonomi Syariah Konsentrasi Syariah Hukum Islam program Magister (S2) Pascasarjana UIN Alauddin Makassar. (Belum Pernah Diterbitkan)

[img]
Preview
Teks
Irsyad revisi makalah HES.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Allah swt. telah menetapkan beberapa rambu yang harus dipegangi dalam aktivitas ekonomi, sehingga seorang yang melanggar batasan/larangan tersebut menyebabkan aktivitas ekonomi yang dikerjakannya menjadi bāṭil. Bāṭil menurut bahasa berarti tidak terpakai, tidak berfaedah, tidak sah, rusak dan sia-sia. Maka transaksi yang bāṭil, artinya transaksi tersebut tidak sah atau mengandung unsur-unsur yang menjadikannya tidak sah. Secara umum, landasan hukum/ dalil larangan Allah kepada hambanya untuk berekonomi/bertransaksi yang batil disebutkan dalam QS. al-Nisā/4: 29. Transaksi-transaksi yang dilarang untuk dilakukan dalam Islam adalah transaksi yang disebabkan oleh dua faktor: a. Haram zatnya (objek transaksinya), seperti memperjualbelikan alkohol, bangkai, babi, narkoba, organ manusia, dll. b. Haram Selain Zatnya (Cara Bertransaksinya), seperti riba, Garar, Bay’u najasy, Iḥtikār, Talaqqi al-Jalab atau Talaqqi Rukbān, Risywah (Suap), dan lain-lain.

Tipe Item: Prosiding, Makalah Workshop dan Konferensi (Paper)
Subjek: 200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Program Pascasarjana > Tesis > Dirasah Islamiyah > Syariah/Hukum Islam
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 18 Feb 2020 01:09
Last Modified: 18 Feb 2020 07:08
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/15688

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year