Jannah, Nur Ifdatul (2016) Gambaran Tingkat Stres pada Anak Usia Sekolah dengan Hostpitalisasi RI RSUD Labuang Baji. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negri Makassar.
|
Teks
NUR IFDATUL JANNAH.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil uji di peroleh bahwa tingkat stres pada anak yang dikategorikan stres sedang memiliki presentase besar yaitu sebanyak 14 orang anak (73,7%). Berdasarkan jenis kelamin anak perempuan memiliki proporsi terbesar untuk kategori stres sedang yaitu sebanyak 9 orang anak (64,3%). Anak usia 11-12 tahun memiliki presentase besar dengan kategori stres sedang yaitu sebanyak 8 orang anak (57,1). Dan anak yang memiliki pengalaman hospitalisasi sebelumnya memilki presentase besar pada kategori stres sedang yaitu sebesar 10 orang anak (71,4%). Penelitian ini membuktikan bahwa anak usia sekolah memiliki stres hospitalisasi. Maka disarankan agar lebih memperhatikan stres pada anak dengan hospitalisasi dan lebih memahami penangannya.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi, Ilmu Jiwa |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Keperawatan |
Depositing User: | Mutmainnah Nur Halifah |
Date Deposited: | 31 May 2017 05:05 |
Last Modified: | 31 May 2017 05:05 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/1576 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year