Isu Penistaan Agama di Media Online (Analisis Framing Pemberitaan kasus dugaan Penistaan Agama Oleh Basuki Tjahaja Purnama di Kompas.com dan Republika.co.id edisi 1-30 Januari 2017)

Khalidah, Zakiah Nur (2017) Isu Penistaan Agama di Media Online (Analisis Framing Pemberitaan kasus dugaan Penistaan Agama Oleh Basuki Tjahaja Purnama di Kompas.com dan Republika.co.id edisi 1-30 Januari 2017). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
zakiah nur khalidah PDF.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kompas.com merekontruksi beritanya hal itu sudah terlihat pada judul beritanya yang selalu menjadi pengantar menarik sebelum masuk pada isi berita, terlihat pada beberapa judul berita kompas.com berupaya untuk membentuk pemikiran menjadi wajar dibenak pembaca dengan pemberitaan positif pada Ahok. Media berusaha untuk mendukung Ahok dan mencari dukungan dari pembacanya,, kompas.com memberitakan hal yang membuat posisi Ahok seakan terselamatkan. Berbeda halnya dengan Republika.co.id cenderung menempatkan pandangan tentang isu ini dengan menekankan pada sosok Ahok yang sikapnya selalu kontroversial, kecenderungan menempatkan Ahok pada kondisi yang tidak menguntungkan apalagi memperjelas bahwa popularitas Ahok naik atas isu yang menjeratnya.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 2X3 Aqaid, Aqidah, Akidah, Ilmu Kalam > 2X3.9 Islam tentang Agama dan Aliran Lain, Hubungan Islam dengan Agama dan Aliran Lain
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 29 Apr 2020 05:43
Last Modified: 29 Apr 2020 05:43
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/16520

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year