Representasi Badik Sebagai Simbol Kearifan Lokal Suku Bugi-Makassar

Muslimin, Muslimin (2018) Representasi Badik Sebagai Simbol Kearifan Lokal Suku Bugi-Makassar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
MUSLIMIN_compressed.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa telah terjadi pergeseran pemaknaan terhadap badik terutama di masyarakat umum yang tidak paham dengan makna filosofis yang terkandung dalam badik tersebut, selain itu pergeseran juga terjadi pada penggunaan badik di masa sekarang ini, pasalnya badik sering kali dipakai untuk membuat kekacauan di tengah-tengah kehidupan masyarakat, padahal fungsi badik yang dibenarkan dalam budaya suku bugis makassar yakni untuk menegakaan nilainilai kemanusian dan juga melawan ketidak adilan atau dalam budaya bugis makassar sebagai siri.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 392 Adat Istiadat Setempat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 27 Jul 2020 00:40
Last Modified: 27 Jul 2020 00:40
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/16938

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year