Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan di SMA Swasta Semen Tonasa Kabupaten Pangkep

Firdayanti, Firdayanti (2019) Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan di SMA Swasta Semen Tonasa Kabupaten Pangkep. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Penerapan Sistem Otomasi Perpustakaan di SMA Swasta Semen.pdf

Download (5MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan sistem otomasi perpustakan di SMA Swasta Semen Tonasa sudah cukup optimal, dikarenakan pustakawan sudah mampu mengoperasikan mesin penelusur tersebut walaupun hanya pada bidang mereka masing-masing. Adapun yang menjadi faktor penghambat dalam penerapan sistem otomasi perpustakan di SMA Swasta Semen Tonasa adalah kemampuan pustakawan dalam menggunakan SLiMS masih kurang, masih ada fitur yang belum dipahami, personal komputer masih kurang serta kurangnya dukungan yang didapatkan dari pimpinan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Sistem otomasi; SLiMS
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.000285 Automasi Perpustakaan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 03 Jan 2021 23:01
Last Modified: 03 Jan 2021 23:01
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17703

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year