Manajemen Pengelolaan Perpustakaan SMP Negeri 3 Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar

Rosmalah, Rosmalah (2019) Manajemen Pengelolaan Perpustakaan SMP Negeri 3 Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Manajemen Pengelolaan Perpustakaan SMP Negeri 3.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa manajemen pengelolaan perpustakaan SMP Negeri 3 Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar yaitu dengan cara kepala sekolah bisa menambah sarana prasarana dan tenaga kerja (SDM) pada perpustakaan agar manajemen pengelolaan bisa berjalan dengan maksimal, dan kepala perpustakaan serta staf perpustakaan dari segi penataan koleksi agar kiranya bisa dikelolah dengan baik. Salah satu hal yang mendukung Perpustakaan SMP Negeri 3 Polongbangkeng Utara Kabupaten Takalar adalah adanya sumbangan koleksi buku dari dana BOS (bantuan operasional sekolah) sehingga koleksi perpustakaan menjadi lebih banyak kemudian pada faktor penghambat yaitu dari segi penataan koleksi perpustakaan, penataan tata ruang sarana prasarana.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Manajemen pengelolaan; Perpustakaan sekolah
Subjek: 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.1 Administrasi dan Manajemen Perpustakaan
000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 027 Perpustakaan, Kearsipan, Pusat Informasi untuk Disiplin Ilmu secara Umum > 027.8 Perpustakaan Sekolah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 04 Jan 2021 07:45
Last Modified: 04 Jan 2021 07:45
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17722

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year