Peran Perempuan Pattennun Lipa Sabbe terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Desa Nepo Kecamatan Tanasitolo Kabupaten Wajo

Ola. G, Andi Tenri (2019) Peran Perempuan Pattennun Lipa Sabbe terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Desa Nepo Kecamatan Tanasitolo Kabupaten Wajo. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Andi Tenri Ola.G.PDF

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Peran Perempuan Pattennun Lipa Sabbe Terhadap Kesejahteraan Masyarakat di Desa Nepo Kecamatan Tanasitolo Kabupaten Wajo sangat membantu dalam mensejahtrerakan masayarakat yang ada di Desa Nepo, terbukti dengan daya tarik wisatawan yang ada di sana membantu masyarakat lain. 2. Faktor penghambat pattennun lipa sabbe terhadap kesejahteraan masyarakat di desa Nepo Kecamatan Tanasitolo Kabupaten Wajo adalah adanya faktor globalisasi yang mengurangi nilai budaya dari kain sutera, kedua adalah faktor pemasaran, ketiga adalah bahan baku yang mulai langka, keempat modal usaha, kelima peran pemerintah dan keenam adalah regenerasi penenun yang mulai langka. Implikasi dari penelitian ini adalah: 1. Di harapkan dari adanya kerja sama antara beberapa Negara penghasil benang kokon pemerintahan bisa meminimalisir pengimporan benang fiskos serta mampu memproduksi sendiri benang kokon. 2. Para penenun agar mampu mengembangkan kreatifitasnya pada corak kain yang akan di tenun dan di harapkan bagi para penenun untuk tetap memprtahankan budaya tenun karena itu merupakan asset daerah khususnya bagi masyarakat kabupaten Wajo

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pattenun Lipa Sabbe; Kesejahteraan Sosial
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 362 Kesejahteraan Sosial, Permasalahan dan Layanan Sosial > 362.9 Kesejahteraan Sosial di Lokasi Tertentu
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > PMI/Kesejahteraan Sosial
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 06 Jan 2021 01:25
Last Modified: 06 Jan 2021 01:25
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17726

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year