Suryani, Suryani (2019) Analisis Standar Operasional Prosedur (SOP) Sistem Pelayanan di Perpustakaan Madrasah Tsanawiyah Pattuku Kabupaten Bone. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) SISTEM.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstrak
Sistem pelayanan pada perpustakaan MTs Pattuku Kabupaten Bone ada dua yaitu sistem layanan sirkulasi dan sistem layanan referensi, pertama sistem layanan sirkulasi di perpustakaan MTs Pattuku melayani bagian pendaftaran anggota baru, peminjaman, pengembalian, penagihan, sangsi dan bebas pinjam yang diperuntukkan untuk anggota perpustakaan dan kedua sistem layanan referensi melayani bagian menyediakan koleksi yang menunjang buku pegangan siswa seperti kamus, ensiklopedia, peta dan Al-Quran. Sistem pelayanan di perpustakaan MTs Pattuku Kabupaten Bone sudah sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) karena sistem pelayanan di perpustakaan MTs Pattuku menggunakan sistem pelayanan terbuka dan sistem pelayanan tertutup, sistem pelayanan terbuka diperpustakaan MTs Pattuku yaitu siswa atau anggota perpustakaan dapat lansung memilih koleksi yang dibutuhkan di rak tanpa melalui pustakawan sedangkan sistem layanan tertutup sebaliknya siswa atau anggota perpustakaan tidak dapat memilih lansung di rak melainkan harus melalui pustakawan.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Standar operasional prosedur (SOP) sistem pelayanan |
Subjek: | 000 Kelas Umum > 000 Karya Umum > 025 Operasional Perpustakaan > 025.5 Layanan Kepada Pengguna Perpustakaan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Adab dan Humaniora > Ilmu Perpustakaan |
Depositing User: | Satriani Satriani |
Date Deposited: | 11 Jan 2021 06:52 |
Last Modified: | 11 Jan 2021 06:52 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17752 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year