Alwiyah, Umni (2020) Pegembangan Instrumen Penilaian Kognitif Berbasis Google Form pada Mata Pelajaran Biologi Kelas X SMA Negeri 1 Takalar. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
Umni Alwiyah.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstrak
Berdasarkan hasil penelitian maka diperoleh koefisien validasi isi yaitu 1 yang berada pada kriteria tinggi dan 50% dari 30 butir soal dalam kriteria valid. Hasil uji reliabilitas menggunakan rumus KR-20 yang diperoleh adalah 0,70 dengan kriteria tinggi. Daya pembeda sebesar 70% dengan 20% termasuk kriteria cukup, 30% termasuk kriteria baik, dan 20% termasuk kriteria sangat baik. Tingkat kesukaran yang bervariasi yakni mudah, sedang, dan sukar masing-masing menunjukkan perbandingan 23% : 54% : 23%, artinya memiliki tingkat kesukaran yang proposional atau seimbang. Efektivitas pengecoh yang bekerja dengan baik dengan persentase 80%, yakni 33% termasuk kriteria cukup dan 47% termasuk kriteria efektif.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Penilaian kognitif; Analisis butir soal; Goole form |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.33 Teknologi Pendidikan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Irawati Irawati |
Date Deposited: | 04 Mar 2021 02:15 |
Last Modified: | 04 Mar 2021 02:15 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/17897 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year