Evaluasi Pelaksanaan Program Character Building Training di Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Mania, Sitti and Hasaruddin, Hasaruddin (2018) Evaluasi Pelaksanaan Program Character Building Training di Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar. Islamic Counseling : Jurnal Bimbingan dan Konseling Islam, 2 (1). ISSN p-ISSN : 2580-3638, e-ISSN : 2580-3646

[img]
Preview
Teks (Peer Review)
05 Evaluasi Pelaksanaan Program Character Building Training di UIN-AM.pdf

Download (631kB) | Preview
URL Resmi: http://journal.iaincurup.ac.id/index.php/JBK/artic...

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) kondisi obyektif komponen pendukung program character building training di UIN Alauddin Makassar pada tahapan antecedents, 2) efektivitas pelaksanaan kegiatan program pada tahapan transactions, dan 3) bentukan karakter mahasiswa sebagai hasil (outcomes) dari program CBT. Penelitian evaluasi formatif dengan pendekatan kualitatif ini menggunakan model countenance stake. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi, kuesioner, wawancara, dan dokumentasi. Data dianalisis dengan menggunakan teknik analisis domain, taksonomi, dan komponensial berdasarkan tahapan evaluasi dan dilakukan bersamaan dengan pengumpulan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tahapan antecedents berada pada kategori tinggi, tahapan transaction dan tahapan outcomes berada pada kategori moderat.

Tipe Item: Artikel
Subjek: 100 Filsafat dan Psikologi > 155 Psikologi Diferensial dan Psikologi Perkembangan > 155.2 Psikologi Individual, Karakter > 155.25 Perkembangan Kepribadian, Perkembangan Karakter
Depositing User: A. Khaidir Akbar
Date Deposited: 01 Apr 2021 00:44
Last Modified: 01 Apr 2021 01:58
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18034

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year