Tinjauan Digital Marketing Serta Marketing Communication dalam Kegiatan Ekspor Produk Telur Ikan Terbang Di PT. Boddia Jaya

Saenap, Saenap (2020) Tinjauan Digital Marketing Serta Marketing Communication dalam Kegiatan Ekspor Produk Telur Ikan Terbang Di PT. Boddia Jaya. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Tinjauan Digital Marketing Serta Marketing.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian yang dilakukan di PT. Boddia Jaya bisa disimpulkan bahwa peranan digital marketing serta marketing communication sangatlah penting untuk melakukan penjualan produk telur ikan terbang dapat dilakukan tanpa tatap muka dengan calon buyer untuk menginformasikan dan menawarkan produk kepada calon buyer dalam kegiatan ekspor di luar negeri dengan menggunakan metode public relation. Meskinpun peranan digital marketing serta marketing di gunakan untuk menjalin kerjasama antara PT. Boddia Jaya dengan calon buyer pula mengalami kendala di system periklanan internasional karena hanya mungunakan website resmi di email.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Digital marketing; Marketing communication; PT. boddia jaya
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 658 Manajemen Umum > 658.8 Marketing, Manajemen Distribusi
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Manajemen
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 05 May 2021 02:56
Last Modified: 05 May 2021 02:56
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18206

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year