Penerapan Syariat Islam dalam Komunitas An-Nadzir di Kabupaten Gowa 1998-2018

Dilianti, Yuli (2020) Penerapan Syariat Islam dalam Komunitas An-Nadzir di Kabupaten Gowa 1998-2018. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Penerapan Syariat Islam dalam Komunitas An-Nadzir.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Penelitian ini menemukan: 1) An-Nadzir adalah sebuah komunitas muslim yang menetap di Desa Mawang, Kec.Bontomarannu, Kab Gowa dengan segala ciri dan keunikan mereka terkait dari segi praktek keagamaannya yang berbeda dari mayoritas muslim pada umumnya yang telah berkembang mejadi komunitas sosial yang mandiri secara ekonomi, politik dan pendidikan. 2) penerapan syariat islam yang dilakukan oleh an-Nadzir seluruhnya bersumber pada al-qur'an dan hadits serta berdasar pada apa yang telah dicontohkan oleh guru mereka KH. Syamsuri Abdul Madjid. 3) kehidupan keagamaan jamaah an-Nadzir tidak lepas dari kesederhanaan dengan menghidupkan sunnah-sunnah Rasulullah sesuai dengan paham yang mereka yakini dan tidak keluar dari konsep teologi islam yang diyakini oleh mayoritas muslim.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.5 Etika Islam, Praktik Keagamaan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah Peradaban Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 24 May 2021 01:45
Last Modified: 24 May 2021 01:45
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18276

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year