Asriani, Asriani (2020) Kedudukan Taklik Talak dalam Pernikahan Perspektif Mazhab Al-Zahiriyah dan Kompilasi Hukum Islam (KHI). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
ASRIANI 10300116152.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstrak
Berdasarkan penelitian ini maka hasilnya menunjukkan bahwa, jumhur ulama berbeda pendapat mengenai taklik talak. Para ulama mazhab az-zahiriyyah, Ibn Hazm berpendapat bahwa taklik talak yang mengandung sumpah (qasami) dan syarthi tidak mengakibatkan jatuhnya talak, keduanya tidak memiliki akibat apa-apa karena Allah Swt telah mengatur secara jelas dan rinci mengenai talak sedangkan taklik talak tidak memiliki tuntunan dalam Al-Qur‟an maupun Sunnah. Perjanjian taklik talak tidak waiib diucapakan akan tetapi setelah diucapkan maka tidak dapat dicabut atau dibatalkan. Dalam Kompilasi Hukum Islam kedudukan taklik talak sebagai suatu perjanjian dalam pernikahan yang dapat dijadikan suatu alasan untuk melakukan cerai gugat kepada pihak suami yang diajukan ke Pengadilan Agama
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Subjek: | 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.3 Hukum Keluarga, Hukum Perkawinan, Hukum Pernikahan Menurut Islam, Munakahat > 2X4.331 Talak |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Syari'ah dan Hukum > Perbandingan Mazhab dan Hukum |
Depositing User: | Haruddin . |
Date Deposited: | 10 Sep 2021 02:19 |
Last Modified: | 10 Sep 2021 02:19 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18785 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year