Nuramelia, Nuramelia (2020) Pengaruh 5C (Character, Capacity, Capital, Collateral, dan Condition) terhadap Kualitas Pembiayaan Murabahah pada Nasabah Bank Mandiri Syariah KCP Bulukumba. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.
|
Teks
NURAMELIA FEBI.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstrak
Hasil penelitian menunjukan bahwa 5C (character, capacity, capital, collateral dan condition) secara simultan tidak berpengaruh terhadap variabel kualitas pembiayaan murabahah, Begitu juga dengan hasil penelitian secara parsial, dari hasil analisis data diperoleh Character (X1) berpengaruh signifikan terhadap kualitas pembiayaan murabahah. Capacity (X2) tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas pembiayaan murabahah. Capital (X3) berpengaruh signifikan terhadap kualitas pembiayaan murabahah. Collateral (X4) tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas pembiayaan murabahah. Condition (X5) tidak berpengaruh signifikan terhadap kualitas peembiayaan murabahah,.
Tipe Item: | Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1)) |
---|---|
Kata Kunci: | Kualitas Pembiayaan; Pembiayaan |
Subjek: | 300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan > 332.1 Bank, Perbankan |
Lembaga/Fakultas/Jurusan: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syariah |
Depositing User: | Hendrawan Hendrawan |
Date Deposited: | 14 Sep 2021 01:00 |
Last Modified: | 14 Sep 2021 01:00 |
URI: | http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/18858 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year