Tinjauan Hukum Islam terhadap Pengupahan Jasa Kerja Skripsi secara Online (Studi Kasus di Perumahan Nusa Harapan Permai Kecamatan Tamalanrea Kota Makassar)

Abshir, Rahmi Aulia (2021) Tinjauan Hukum Islam terhadap Pengupahan Jasa Kerja Skripsi secara Online (Studi Kasus di Perumahan Nusa Harapan Permai Kecamatan Tamalanrea Kota Makassar). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
RAHMI AULIA ABSHIR-FSH_compressed.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa akad dalam praktik jasa kerja skripsi ada yang sistem pembayarannya full diawal, diangsur, dan dibayar per bab, serta pemberian upah tersebut hukumnya haram atau tidak sesuai dengan syariat islam berdasarkan Firman Allah swt. QS al-Maidah/5:2, yang melarang tolong menolong dalam perbuatan dosa karena syarat dari rukun akad tersebut merupakan persetujuan dalam berbuat kecurangan, penipuan yang berakibat dosa serta obyek yang dihasilkan merupakan hasil kecurangan. Sehingga, kedua belah pihak sama sama memperoleh hasil yang tidak baik. Adapun gelar yang didapatkan oleh penyewa jasa hasil dari kecurangan dan tidak berkah begitupun dengan penyedia jasa upah yang didapatkan dan digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup adalah uang haram sama sekali tidak ada keberkahan didalamnya.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Hukum Islam; Upah Jasa; Skripsi; Online
Subjek: 200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam > 2X6.311 Upah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Fifieana Fifieana
Date Deposited: 21 Sep 2021 06:39
Last Modified: 21 Sep 2021 06:39
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19045

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year