Tinjauan Fikih Muamalah terhadap Penerapan Upah Buruh Cetak Batu Bata di Desa Romanglasa Kecamatan Bontonompo Kabupaten Gowa

Pertiwi, Nurindah (2021) Tinjauan Fikih Muamalah terhadap Penerapan Upah Buruh Cetak Batu Bata di Desa Romanglasa Kecamatan Bontonompo Kabupaten Gowa. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Nurindah Pertiwi_FSH.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1)Sistem pengupahan buruh cetak batu bata di Desa Romanglasa dihitung berdasarkan jumlah batu bata yang dapat dicetak oleh buruh. Dengan perjanjian upah akan diberikan saat pekerjaan telah selesai dan juga pada saat batu bata telah terjual. Upah akan diberikan setelah pekerjaan telah selesai dalam satu hari kerja dan bisa juga diambil setelah batu bata sudah terjual. 2)Berdasarkan analisis dalam fikih muamalah maka praktek upah mengupah dalam percetakan batu bata di Desa Romanglasa kecamatan Bontonompo telah sah dan diperbolehkan menurut hukum Islam karena telah memenuhi semua rukun dan syarat dalam akad ijarah. Dengan adanya prinsip kebersamaan dan kerelaan dari kedua belah pihak membuat sistem pengupahan buruh cetak batu bata di Desa Romanglasa Kecamatan Bontonompo Kabupaten Gowa telah diperbolehkan oleh hukum Islam.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Upah Buruh; Fiqih Muamalah
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah
200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam > 2X6.311 Upah
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Suttaria Suttaria
Date Deposited: 27 Sep 2021 04:57
Last Modified: 27 Sep 2021 04:57
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19107

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year