Nilai-Nilai Keadilan dalam Keputusan MPR RI (Telaah Yuridis ) Perspektif Siyasah Syar'iyyah)

Siska, Siska (2021) Nilai-Nilai Keadilan dalam Keputusan MPR RI (Telaah Yuridis ) Perspektif Siyasah Syar'iyyah). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SISKA_FSH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian yang didapatkan 1) Sistem keadilan yang berlaku di Indonesia selalu mengacu dan berbasis pada Pancasila sebagai dasar dan didukung oleh UUD 1945 2) Keadilan telah menjadi bahan kajian baik di kalangan ahli filsafat maupun di kalangan ahli agama; politikus maupun para pemikir atau ahli hukum. Keadilan merupakan nilai internal hukum, maka tidak dapat memisahkan hukum dan keadilan. Konsekuensi adanya perubahan pada sistem nilai harus diikuti oleh perubahan pada penerapan atau pelaksanaan hukum.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Nilai-Nilai Keadilan
Subjek: 200 Agama > 297 Islam > 297.6 Sejarah Islam > 297.61 Pemimpin-pemimpin dalam Agama Islam, Kepemimpinan Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Tata Negara
Depositing User: Suttaria Suttaria
Date Deposited: 28 Sep 2021 03:39
Last Modified: 28 Sep 2021 03:39
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19111

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year