Analisis Zakat Produktif Terhadap Pemberdayaan Ekonomi Mustahik Pada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Kendari

Ramadan, Ramadan (2021) Analisis Zakat Produktif Terhadap Pemberdayaan Ekonomi Mustahik Pada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Kendari. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
RAMADAN_FSH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Sistem penyaluran zakat poduktif pada BAZNAS Kota Kendari yaitu berupa modal usaha yang diberikan kepada mustahiq guna peningkatan ekonomi contohnya usaha kecil menengah, pedagang asongan, pedagang kaki lima, dan juga mempunyai binaan rumah makan BAZNAS Kota Kendari, yang dikelolah oleh mustahiq yang menerima dana zakat produktif. (2) Pemberdayaan yang dilakukan oleh BAZNAS Kota Kendari untuk peningkatan ekonomi mustahiq yaitu dengan program penyaluran zakat produktif melalui ekonomi, pendidikan, kesehatan, dakwah dan sosial keagamaan.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Zakat
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.1 Ibadah > 2X4.14 Zakat > 2X4.1406 Pengelolaan Zakat
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Peradilan Agama
Depositing User: Suttaria Suttaria
Date Deposited: 28 Sep 2021 03:20
Last Modified: 28 Sep 2021 03:20
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19113

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year