Hubungan Pendapatan Keluarga dan Pola Asuh dengan Status Gizi Balita Usia 6 59 Bulan di Masa Pandemi Covid 19 di Kelurahan Pabiringa Wilayah Kerja Puskesmas Binamu Kota Kabupaten Jeneponto Tahun 2021

Nurannisa, Sri (2021) Hubungan Pendapatan Keluarga dan Pola Asuh dengan Status Gizi Balita Usia 6 59 Bulan di Masa Pandemi Covid 19 di Kelurahan Pabiringa Wilayah Kerja Puskesmas Binamu Kota Kabupaten Jeneponto Tahun 2021. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
SRI NURANNISA-FKIK.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan antara pendapatan keluarga, praktik pemberian makan, praktik hygiene/kebersihan, sanitasi lingkungan, pemanfaatan pelayanan kesehatan, dan pola asuh dan tidak ada hubungan antara rangsangan psikososial dengan status gizi balita usia 6-59 bulan di Kelurahan Pabiringa Wilayah Kerja Puskesmas Binamu Kota Kabupaten Jeneponto Tahun 2021.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Pendapatan Keluarga; Pola Asuh; Status Gizi
Subjek: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan > 640 Kesejahteraan Rumah Tangga dan Kehidupan Keluarga > 640.4 Aspek-aspek Khusus dalam Manajemen Rumah Tangga
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Fifieana Fifieana
Date Deposited: 07 Oct 2021 06:56
Last Modified: 07 Oct 2021 06:56
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19153

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year