Kedudukan E-Money Sebagai Alat Pembayaran Berdasarkan Peraturan Bank Indonesia Nomor 20/06/Pbi/2018 dalam Perspektif Hukum Islam

Solihin, Muh (2021) Kedudukan E-Money Sebagai Alat Pembayaran Berdasarkan Peraturan Bank Indonesia Nomor 20/06/Pbi/2018 dalam Perspektif Hukum Islam. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muh. Solihin FSH.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan teknologi modern sebagai instrumen pembayaran non tunai telah berkembang pesat disertai dengan berbagai inovasi yang mengarah pada penggunaannya yang semakin efisien, aman, cepat dan nyaman, saat ini muncul inovasi pembayaran menggunakan uang elektronik (E-money) hal ini sejalan dengan peraturan Bank Indonesia Nomor20/06/PBI/2018 sebagai lembaga keuangan mempunyai kepentingan untuk memastikan alat pembayaran ini lebih aman, tidak mudah rusak, dan praktis dibawa kemana saja. Uang elektronik dalam Islam diperbolehkan sebagai alat pembayaran yang sesuai dengan prinsip syariah, beban layanan fasilitas berupa biaya riil dan harus disampaikan secara benar kepada pengguna uang elektronik menurut syariah dan undang-undang yang berlaku.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: E-Money; Alat Pembayaran
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 343 Hukum Industri, Keuangan Publik, Milik Publik, Militer, Pajak, Perdagangan & Pertahanan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Nur Karimah A
Date Deposited: 06 Oct 2021 01:04
Last Modified: 06 Oct 2021 01:04
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19163

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year