Analisis Faktor yang Memengaruhi Pemahaman Siswa Kelas 8 MTS DDI Lilbanai Parepare terhadap Pebelajaran Matematika di Masa Pandemi Covid-19

Majidah, Izza Anis (2021) Analisis Faktor yang Memengaruhi Pemahaman Siswa Kelas 8 MTS DDI Lilbanai Parepare terhadap Pebelajaran Matematika di Masa Pandemi Covid-19. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Izza Anis Majidah(60600117039) (1).pdf

Download (3MB) | Preview

Abstrak

Pandemi Covid-19 membuat kemedikbud mengeluarkan kebijakan pembelajaran yang awalnya tatap muka menjadi pembelajaran daring, sehingga tidak menutup kemungkinan dapat memengaruhi pemahaman siswa terhadap materi yang diajarkan oleh guru. Maka dari itu, tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui faktor apa saja yang memengaruhi tingkat pemahaman siswa kelas 8 MTs DDI Lilbanat Parepare terhadap pembelajaran matematika. Pada penelitian ini, data penelitian diperoleh dari hasil kuisioner berdasarkan 22 variabel dan telah dibagikan kepada 100 responden. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini ialah exploratory factor analysis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 9 faktor yang memengaruhi pemahaman siswa, yaitu faktor perilaku siswa, media pembelajaran, metode pengajaran, kemampuan siswa, lingkungan, kinerja guru, peran teman, kondisi jaringan, dan prestasi belajar

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar > 371.36 Metode Pengajaran Tertentu, Metode Pembelajaran Tertentu
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: Irmawati Irmawati
Date Deposited: 14 Jan 2022 01:55
Last Modified: 14 Jan 2022 01:55
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19848

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year