Implementasi One Day Minutation terhadap Tugas dan Fungsi Panitera Pengganti di Pengadilan Agama Manado Kelas IA

Tayib, Fadilah Alwaritsa and Kurniati, Kurniati (2020) Implementasi One Day Minutation terhadap Tugas dan Fungsi Panitera Pengganti di Pengadilan Agama Manado Kelas IA. Qadauna: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Hukum Keluarga Islam, 2 (1). ISSN e-ISSN 2716-1994; p-ISSN 2716-3245

[img]
Preview
Teks
23. peereview jurnal;implementasi one day_0001.pdf

Download (845kB) | Preview
URL Resmi: http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/qadaun...

Abstrak

One day minutation ialah minutasi perkara pada hari yang sama dengan putusan dibacakan. Dengan kata lain, dapat diartikan bahwa proses yang dilakukan panitera pengadilan dalam menyelesaikan proses administrasi meliputi pengetikan, pembundelan serta pengesahan suatu perkara dilakukan dalam satu hari yang sama setelah putusan dibacakan oleh majelis hakim. Penulis menjelaskan pada bagian ini mengenai latar belakang one day minutation dan prosedur minutasi. Metode penelitian ini adalah penelitian lapangan yaitu field research kualitatif deskriptif dengan pendekatan penelitian yang digunakan ialah Pendekatan Teologi Normatif syar’i.

Tipe Item: Artikel
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 348 Undang-undang, peraturan-peraturan, perkara-perkara > 348.04 Kasus Pengadilan, Perkara Pengadilan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 14 Jan 2022 02:17
Last Modified: 14 Jan 2022 02:17
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/19852

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year