Perbandingan Hasil Belajar PAIBP menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Turnament di SMP Negeri 1 Parepare

K, Muhammad Kahpi (2022) Perbandingan Hasil Belajar PAIBP menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw dengan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Turnament di SMP Negeri 1 Parepare. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Muhammad Kahpi K.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstrak

Berdasarkan hasil analisis data deskriptif menunjukkan bahwa rata-rata hasil belajar PAIBP kelas eksperimen I setelah menggunakan model pembelajaran Jigsaw adalah 79,25. Sedangkan kelas eksperimen II setelah menggunakan model pembelajaran Teams Games Turnament adalah 79,75. Adapun hasil analisis statistik inferensial didapati thitung = -0,124 dan ttabel diketahui dengan taraf signifikan

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Irawati Irawati
Date Deposited: 18 Feb 2022 02:30
Last Modified: 18 Feb 2022 02:30
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20174

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year