Peran Badan Permasyarakatan Desa (BPD) dalam Mengawasi Penyaluran Dana Desa Studi Kasus Desa Kayuloe Timur Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto

Herianto, Muhammad (2019) Peran Badan Permasyarakatan Desa (BPD) dalam Mengawasi Penyaluran Dana Desa Studi Kasus Desa Kayuloe Timur Kecamatan Turatea Kabupaten Jeneponto. Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
MUHAMMAD HERIANTO_.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada tahun 2013 s/d 2019 terdapat 3 (tiga) mekanisme pengawasan yang dilakukan badan permusyawaratan desa di desa kayuloe timur yakni: 1. Mekanisme pengawasan dana desa pada tahap pra penyaluran 2. Pengawasan dana desa pada tahap penyaluran dan penggunaan. 3. Pengawasan dana desa pada tahap pasca penyaluran. Adapun bentuk pertanggungjawaban badan permusyawaratan desaatas pengawasan dana desadi desa kayuloe timur yaitu dalam bentuk penerbitan laporan realisasi penggunaan dana desa yang kemudian dimusyawarakan sebelum dilanjutkan ke tahap pemeriksaan laporan secara transparatif

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: BPD; Desa
Subjek: 300 Ilmu Sosial > 307 Komunitas > 307.72 Desa, Dusun, Pedesaan
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Syari'ah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Haruddin .
Date Deposited: 02 Mar 2022 02:48
Last Modified: 02 Mar 2022 02:48
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20302

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year