Pengelolaan dan Pemberdayaan Harta Benda Wakaf Berdasarkan Prinsip Maqashid Asy-syariah (Studi Kasus Desa Pakatto Kabupaten Gowa)

Fajri, Nurul Irhamni (2020) Pengelolaan dan Pemberdayaan Harta Benda Wakaf Berdasarkan Prinsip Maqashid Asy-syariah (Studi Kasus Desa Pakatto Kabupaten Gowa). Undergraduate (S1) thesis, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar.

[img]
Preview
Teks
Pengelolaan Dan Pemberdayaan Harta Benda Wakaf.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstrak

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengelolaan dan pemberdayaan harta benda wakaf di Desa Pakatto belum mampu memenuhi lima prinsip Maqashid Syariah dalam kaitannya dengan peran nazir dalam mengelola dan memberdayakan harta benda wakaf yang produktif. Pengelolaan wakaf di Desa Pakatto telah mampu meningkatkan kualitas hidup masyarakat yang cukup baik karena masyarakat mampu berinteraksi sosial dengan baik.

Tipe Item: Skripsi/Tesis/Disertasi/Laporan D3 (Undergraduate (S1))
Kata Kunci: Wakaf; prinsip maqashid asy syariah
Subjek: 200 Agama > 2X4 Fiqih, Hukum Islam > 2X4.2 Muamalat, Muamalah > 2X4.252 Wakaf
200 Agama > 2X6 Sosial dan Budaya Islam > 2X6.3 Ekonomi Islam, Sistem Ekonomi Islam
Lembaga/Fakultas/Jurusan: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: Satriani Satriani
Date Deposited: 07 Mar 2022 07:16
Last Modified: 07 Mar 2022 07:16
URI: http://repositori.uin-alauddin.ac.id/id/eprint/20347

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year